Logo
  • Beranda
  • Profil
    • Sejarah
    • Visi & Misi
    • Rektor
    • Dosen & Karyawan
  • Kelembagaan
      • BAGIAN

      • Bagian Sekretariat Universitas (BSU)
      • Bagian Humas dan Protokoler (BHP)
      • Bagian Administrasi Akademik Kemahasiswaan (BAAK)
      • Bagian Pengembangan Pembelajaran (BPP)
      • Bagian Sumber Daya Manusia (BSDM)
      • Bagian Administrasi Pengelolaan Keuangan (BAPK)
      • Bagian Pengelola Sarana dan Prasarana (BPSP)
      • BAGIAN

      • Bagian Pengembangan Usaha (BPU)
      • Bagian Pengkajian, Pembinaan, dan Pengembangan Dakwah Islam (BP3DI)
      • Bagian Administrasi Mahasiswa dan Alumni (BAMA)
      • Bagian Informasi dan Penerimaan Mahasiswa Baru (BIPMB)
      • Bagian Kerjasama dan Urusan Internasional (BKUI)
      • Bagian Sertifikasi Mahasiswa (BSM)
      • Lembaga

      • Lembaga Penjaminan Mutu Institusi (LPMI)
      • Lembaga Perencanaan & Pengembangan Institusi (LPPI)
      • Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)
      • Lembaga Layanan Perpustakaan (L2P)
      • Lembaga Pengembangan Sistem Informasi (LPSI)
  • Informasi
    • Berita
    • Informasi Kampus
    • Informasi PMB
    • Informasi Ponorogo
    • Kerjasama
  • Fakultas
    • Fakultas Agama dan Islam
    • Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
    • Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
    • Fakultas Ekonomi
    • Fakultas Teknik
    • Fakultas Ilmu Kesehatan
    • Fakultas Hukum
    • Pascasarjana
  • Fasilitas
    • Fasilitas Ruang Kuliah
    • Fasilitas Kegiatan Mahasiswa
    • Sistem Informasi Akademik
  • Kontak
    • Pendaftaran Online
    • Kontak
  • Login
    • Login Dosen
    • Login Sistem Akademik

Berita / Artikel

  • Home
  • Berita

ISU LINGKUNGAN HIDUP JADI PERHATIAN WARTAWAN DI HARI PERS NASIONAL 2022

  • 08 February 2022
  • Administrator
  • Umum

UMPO.AC.ID –Universitas Muhammadiyah Ponorogo mendukung Program Pertanian Terintegrasi Ramah Lingkungan yang dilaunching oleh Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Ponorogo dalam acara perayaan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2022 yang ke 76 jatuh pada tanggal 9 Februari 2022.

 

Perayaan tersebut dilaksanakan sehari sebelumnya yaitu  pada hari Selasa, 8 Februari 2022 bertempat di Dusun Malang, Desa Lembah, Kecamatan Babadan dengan tetap menerapkan protokol Kesehatan.

 

Perayaan HPN 76 kali ini berbeda dari tahun – tahun sebelumnya, yang biasanya bertajuk Jagongan Pers di Kampus UMPO. Dengan memperhatikan isu lingkungan hidup di Ponorogo saat ini maka diambillah tema Pertanian Terintegrasi Ramah Lingkungan yang dimaksudkan untuk mengedukasi masyarakat tentang tanggung jawab kita terhadap lingkungan.

 

“Pertanian Terintegrasi ini sebagai solusi masyarakat terutama petani dalam menghadapi masalah yang ada saat ini seperti kendala ketersedian pupuk bisa memanfaatkan kotoran sapi menjadi pupuk organik, meningkatnya jumlah hama padi bisa dilokalisir oleh tanaman Indigofera yang ditanam di dekat sawah serta membangun pagupon burung hantu untuk membasmi hama tikus.” Hadi Sanyoto (Ketua PWI Ponorogo)

 

Bupati Ponorogo H. Sugiri Sancoko, S.E., M.M dalam sambutannya menyampaikan “Edukasi konkrit Pertanian Terintegrasi ini merupakan kesadaran yang luar biasa dari temen – temen wartawan dalam manyuarakan kebenaran tataplah kritis menjadi kawan kami untuk berfikir ke depan agar langkah kami terukur, mudah mudahan Ponorogo menjadi lebih baik”.

 

Selamat HUT Persatuan Wartawan Indonesia ke – 76 dan Hari Pers Nasional 2022. (Tdn)

Berita Terkait

Reog Techno UMPO s Breakthrough in Village Deve... Ajeng Laksmita | 27 June 2025
Reog Techno Terobosan UMPO dalam Pengembangan Desa... Ajeng Laksmita | 27 June 2025
There was an error (db)